Selamat Datang!
Apakah kamu tau fungsi Leads Management?
Lead Management berguna untuk memindahkan kontak yang masuk secara otomatis ke dalam Group Bablast.
Manfaatnya kamu bisa mempromosikan bisnis kamu kepada calon pelanggan baru dengan Blasting.
Berikut langkah-langkah untuk memulai menggunakan Leads Management :
Membuat Group
Pertama kamu harus membuat group terlebih dahulu. Untuk tutorialnya bisa kunjungi halaman
Tutorial Membuat Grup Pada WhatsApp Blasting Bablast
Masuk Menu Sender Whatsapp
Pergi ke menu Sender Whatsapp. Lalu klik AI Agent. Untuk pengguna smartphone. Kamu bisa mengklik icon garis 3

AI Agent
Klik icon AI Agent seperti dilingkaran pada gambar ini.

Menu AI Agent
Pengguna smartphone lakukan seperti cara diatas. Klik Leads Management

Setting Groups Leads
Klik icon Set Up. Lalu, Simpan
Note : Pada awal setting Leads Management. Nomor kontak tidak akan muncul. Namun, seiringnya bertambah leads yang masuk. Kontak mereka akan otomatis muncul dengan sendirinya.


Proses Pemindahan.
Jika sudah melakukan Set Up. Klik Proses Leads pada bagian icon digambar ini. Lalu, Proses Sekarang.

Selesai.
Untuk megecek apakah proses leads berhasil atau tidak. Kamu bisa mengeceknya pada bagian menu Group.
Note : Jika ada pesan baru masuk lagi setelah proses pemindahan. Kamu bisa ke Leads Management. Klik Proses Leads. Maka, kontak yang ada didalam Group terperbaharui secara otomatis.

Terimakasih kamu sudah mengikuti tutorial ini. Jika ada pertanyaan mengenai fitur Bablast. Jangan ragu untuk hubungi kami.